$type=three$p=1$count=9$show=home$com=0$au=0$d=1$t=oot$snip=0$rm=0$h=200$tbg=rainbow

Kenapa Daftar Google Adsense selalu ditolak? Patuhi hal-hal ini agar diterima menjadi publisher


Google adsense, siapa yang tidak ingin blog/situsnya menjadi pubhliser Google Adsense,beribu-ribu bahkan berjuta-juta atau lebih web master,blogger,developer dan semua yang menyerupai bidang tersebut banyak yang menggunakan website,blog,aplikasi,vlog dan lainnya sebagai publisher dari Google Adsense.

Perlu diketahui menggunakan website / blog kita sebagai publisher Google Adsense tidaklah semudah seperti menulis artikel ini "apa sangat sulit sih mas? " (menulis artikelnya).

Kembali menyikapi tentang menjadi publisher Google Adsense,banyak para blogger dan web developer yang sudah menjadi publisher dari Google Adsense entah itu sebagai publisher mitra ataupun non mitra google.

Mitra Google : Publisher yang menggunakan platform milik google yakni blogspot dan youtube,menggunakan akun Adsense dengan jenis Hosted.
Non Mitra Google : Publisher yang menggunakan platform selain milik google atau jika berplatform miliki google seperti blogspot sudah menggunakan Domail TLD (Top Level Domain) seperti .com .net dll,menggunakan akun Adsense dengan jenis Non Hosted.

Untuk menjadi publisher Google Adsense sebenarnya tidak terlalu susah ! asalkan kita selalu mematuhi pedoman mutu webmaster dan kebijakan  dari Google Adsense.

Apa saja pedoman mutu webmaster dari Google Adsense ?

Pertama : Sebagai calon Publisher dari Platform Google setidaknya verifikasilah situs atau Blog anda pada Google Webmaster sebagai pemilik yang sah dari blog anda.

Kedua : Siapkan kode pelacakan web atau yang disebut sebagai Google Analytics.

Kenapa demikian? Dari fungsi Google Analytics merupakan program dari google untuk mengolah atau memonitor data dari traffic,klik dan sebagainya tentang blog/situs anda,dan ini sudah menjadi rentetan dari langkah verifikasi kepemilikan situs dari google,baca disini

Ketiga : Optimalkan susunan template blog/web untuk membuat pengalaman pembaca atau pengguna menjadi lebih baik.
  • Optimalkan template blog/web
    • Buat tampilan blog bersih dan rapi,setidaknya tampak seperti tampilan web yang profesional.
    • Alangkah baiknya gunakan template yang sesuai dengan tuntutan situasi sekarang dan masa yang mendatang (Responsive,Fast Loading,valid Stukture data google dll) baca.
    • Susun sedemikian rupa menu navigasi agar pengguna dapat dengan mudah mengklik dan membuka semua laman blog/web anda (wajib).
    • Hilangkan atau lepas dulu script-scrit external seperti histat dan counter visitor lainnya.
    • Jangan buat pengguna merasa terganggu dengan tampilan atau apapun yang berada pada blog/web anda. *point penting
Keempat : Tak jauh dari yang ketiga diatas tentang buat layaknya web profesional,tambahkan laman tentang bagaimana pengguna dapat memberikan saran,melihat kebijakan dari blog/situs anda dan juga bagaimana anda dapat memberikan layanan kepada pengguna misal laman ( Kontak, Tentang, dan Privacy )

Kelima : Submit atau laporkan kepada Google web master setiap konten baru ataupun lama.

Keenam : Buat artikel anda dengan strukture yang benar dan jelas dari judul,paragraf dan semua konten yang anda sajikan.

Ketujuh : Teliti dan cermati lagi setiap url yang sobat tautkan pada blog/web sobat,hindari dan segera benahi setiap url yang mengarah kepada Error 404.dan berikan akses penuh kepada robot.txt untuk merayapi setiap konten yang anda bagikan.

Untuk mengetahui link aktif yang mengarah kepada laman error 404 dan bagaimana mengatur robot.txt kembali lagi pada Pedoman Mutu Webmaster yang pertama,lihat 
Email pemberitahuan dari Google Web Master tentang Error 404 pada http;//dakeloen.blogspot.com on Mobile
Alangkah pengertiannya Google kepada semua penggunanya, itulah ke tujuh Pedoman mutu Webmaster yang selayaknya coba praktekkan pada blog/web anda.

Situs belum mematuhi kebijakan Google Adsense

Lagi-lagi ditolak,halo para calon publisher Google Adsense jangan khawatirkan tentang penolakan yang berkali-kali diberikan oleh pihak google adsense kepada calon publisher seperti kita,maksud dari jangan khawatir diatas "terlalu".

Sebenarnya banyak hal yang dapat kita petik ketika kita menemui hal-hal semacam diatas,kita bisa belajar lebih giat lagi dan menambah wawasan lagi tentang bagaimana menyikapi masalah seperti ini.

Berbicara tentang lagi-lagi ditolak,apakah saya sendiri tidak pernah mengalami hal semacam itu? jawabannya pernah 3x saya di tolak dengan alasan yang berbeda-beda,yang paling umum dari penolakan google adsense adalah " Situs anda belum mematuhi kebijakan kami " boleh disalahkan jika saya tidak benar.

Pernyataan seperti itu sering kita temui juga di forum-forum yang membahas tentang Google Adsense,perlu kita ketahui bersama kebijakan google adsense memiliki penjabaran yang luas bahkan sangat,oleh karenaya kita harus lebih dan lebih cermat lagi untuk meningkatkan kualitas blog/web yang kita miliki agar pihak Google Adsense bersedia menjadikan kita sebagai Publishernya dan tanpa menghilangkan dan mengurangi kenyamanan dari pengguna blog/web kita.

Perlu diketahui bersama dan lagi bahwasanya Google Adsense adalah situs periklanan  platform dari google yang berbasis konten oleh karenaya kita dituntut menyajikan konten yang relefan dan dapat dipertanggung jawabkan.

Berikut penjabaran tentang kebijakan Google Adsense yang bisa kita kutip dan segera benahi dalam blog/web kita yang belum terdaftar atau menjadi publisher Google Adsense:

Konten :
Kembali pada pengertian sebelumnya,kita dituntut harus memiliki konten atau secara umum pengguna ingin mencari tau tentang apa maka pengguna harus mencari ke siapa.diutamakan memiliki konten yang unik dan juga asli/setidaknya tidak sama persis dengan konten yang sudah ada.

Berikut tips membuat konten yang mematuhi kebijakan google adsense
    • Tidak mengandung unsur SARApan ataupun kekerasan.
    • Bukan situs yang berbau Polnoglapi dan yang berbau sejenisnya.
    • Bukan konten yang mengandung jenis-jenis promosi atau komersial.
    • Jauhi atau hindari pembuatan konten yang mengandung unsur ilegal atau Crack.
    • Hindari kata-kata hasutan atau ajakan yang belum anda ketahui secara benar dan sebenar-benarnya.
    • Bukan konten PERJUDIka an.
    • Bukan kopi paste (asli)
    • Minimalkan gambar : Gunakan seminim mungkin gambar pada 1 postingan setidaknya 2-3 gambar sebagai penjelas pada konten artikel.
Nah dari tips-tips diatas adalah pelanggaran yang sering dilakuakan calon publisher umumnya di Indonesia,dan mereka selalu bertanya-tanya kenapa lagi-lagi ditolak.

Artikel yang saya bagikan kali ini berdasarkan pengalaman dan terima kasih sumber referensi dari Flyn DVB,klikmania,juragancipir,forum Adsene dan dari google search yang tidak dapat saya sebutkan asalnya referensinya.

Semoga artikel yang saya bagikan ini memberikan pencerahan dan sumber ilmu bagi anda yang mencari-cari solusi dari masalah penolakan google adsense,kiranya ada yang belum dimengerti dan dipahami saya persilahkan untuk bertanya pada kotak komentar dibawah,terima kasih.

COMMENTS

BLOGGER

$hide=mobile

$show=mobile

/fa-clock-o/ TREN SEMINGGU$type=blogging$mt=0$cat=0$count=4$show=home$va=1

$hide=mobile$show=home

$show=mobile

Name

Admob,1,Adsense,4,Android,8,Blogger,21,Honda CB,6,Info,14,Komputer,10,Profile,6,Software,5,Spesifikasi Android,1,Template,7,Tips dan Trik,14,Tutorial Android,6,Tutorial Blog,9,
ltr
item
Dakeloen Blog: Kenapa Daftar Google Adsense selalu ditolak? Patuhi hal-hal ini agar diterima menjadi publisher
Kenapa Daftar Google Adsense selalu ditolak? Patuhi hal-hal ini agar diterima menjadi publisher
https://blogger.googleusercontent.com/img/b/R29vZ2xl/AVvXsEiWkLFuKDCWOfdUx4nDoV3xpGIIjf-PmrIqXsOaAs6xLSfuoFrEkqg60M67PY7p6LgKRaVKkLjj-oK0ismhANIrU4DiQImdwflOoCR8Cc2VfaD7DXhp-Ci4RZ3ZAbOGlSpiUUAFpNSFhF9C/s200/adsense.png
https://blogger.googleusercontent.com/img/b/R29vZ2xl/AVvXsEiWkLFuKDCWOfdUx4nDoV3xpGIIjf-PmrIqXsOaAs6xLSfuoFrEkqg60M67PY7p6LgKRaVKkLjj-oK0ismhANIrU4DiQImdwflOoCR8Cc2VfaD7DXhp-Ci4RZ3ZAbOGlSpiUUAFpNSFhF9C/s72-c/adsense.png
Dakeloen Blog
http://dakeloen.blogspot.com/2017/04/kenapa-daftar-google-adsense-selalu.html
http://dakeloen.blogspot.com/
http://dakeloen.blogspot.com/
http://dakeloen.blogspot.com/2017/04/kenapa-daftar-google-adsense-selalu.html
true
3141205399269524264
UTF-8
Muat Semua Artikel Artikel tidak ditemukan LIHAT SEMUA Selengkapnya Balas Batal balas Hapus Oleh Beranda HALAMAN ARTIKEL Lihat Semua DIREKOMENDASIKAN UNTUK ANDA LABEL ARCHIVE CARI DISINI SEMUA ARTIKEL Tidak ditemukan artikel yang cocok Kembali Ke Beranda Minggu Senin Selasa Rabu Kamis Jum'at Sabtu Min Sen Sel Rab Kam Jum Sab Januari Februari Maret April Mei Juni Juli Agustus September Oktober November Desember Jan Feb Mar Apr Mei Jun Jul Agu Sep Okt Nov Des baru saja 1 menit yang lalu $$1$$ minutes ago 1 jam yang lalu $$1$$ hours ago Kemarin $$1$$ days ago $$1$$ weeks ago lebih dari 5 minggu yang lalu Pengikut Ikuti INI ADALAH KONTEN PREMIUM Bagikan untuk melihatnya Copy All Code Select All Code All codes were copied to your clipboard Can not copy the codes / texts, please press [CTRL]+[C] (or CMD+C with Mac) to copy